Visi :
- Menjadikan Program Studi Biologi unggulan yang menghasilkan manusia yang tinggi ilmu pengetahuan dan berkarakter kasih
Misi :
- Menyelenggarakan pendidikan di program studi Biologi yang berorientasi pada kemandirian mahasiswa dalam mengembangkan potensi dan kompetensinya melalui penerapan kurikulum yang inovatif dan aplikatif
- Menyelenggarakan penelitian guna mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni yang diabdikan pada kepentingan gereja, masyarakat, dan bangsa
- Menyelenggarakan pengabdian pada masyarakat melalui penerapan IPTEK dan Seni sebagai wujud kesaksian dan pelayanan
- Menghadirkan pengelolaan Program Studi Biologi berdasarkan asas good governace, transparansi dan akuntabilitas
- Mengembangkan budaya mutu secara berkelanjutan (continuous quality improvent) dan organisasi pembelajaran (learning organization)
- Mengembangkan dan memperluas kerjasama dengan pihak pemerintah, swasta, organisasi profesi dan organisasi lainnya, baik ditingkat local, nasional maupun Internasional dalam rangka peningkatan dan pengembangan sumber daya